Cara Reset Lupa Password Padamu Negeri 2014
Adanya pengerjaan Padamu Negeri guna mencetak Kartu NUPTK berbasis online 2014 membuat para PTK harus mengikuti aturan yakni login PTK Padamu Negeri, mengisi EDS, mengisi survey hingga mencetak Kartu NUPTK semester 1 tahun pelajaran 2014/2015. Namun, untuk login ke PTK, seorang PTK harus ingat betul ID dan password. Lalu bagaimana jika lupa ID dan password? Kalau ID pasti tidak akan lupa karena ID yang digunakan adalah NUPTK
Jika lupa password :
1. Datangi operator sekolah secara baik-baik, bisa dibawakan makanan dan minuman (he...he..)
2. Mohon agar operator sekolah meresetkan password.
Untuk operator sekolah dapat melakukan langkah berikut ini. (bukan bermaksud mengurui)
1. Login ke http://padamu.siap.web.id/ dengan klik LOGIN ADMIN/OPERATOR SEKOLAH
2. Klik KELOLA AKUN INSTITUSI. Lihat gambar
3. Kemudian klik KELOLA AKUN SEKOLAH. Lihat gambar
4. Klik DAFTAR ANGGOTA GROUP PTK. Lihat gambar
5. Klik Tanda di pojok kanan tengah. Lihat gambar
6. Silakan lakukan langkah selanjutnya, sampai muncul cetak surat reset password.
Apabila yang lupa password adalah operator sekolah, dapat menghubungi operator dinas.
Semoga bermanfaat
loading...
Demikianlah Artikel Cara Reset Lupa Password Padamu Negeri 2014
Demikian artikel kamiCara Reset Lupa Password Padamu Negeri 2014, Semoga apa yang anda baca bisa berguna dan di manfaatkan untuk semua kalangan dimanapun.